Selamat Datang
Di Klinik Menyali Husada
“Menyali Husada” adalah merupakan sebuah Klinik layanan Dasar dalam menangani berbagai problema di bidang kesehatan umum yang berada di kawasan Aglomerasi Kecamatan Sawan, Buleleng.
Klinik siap memberikan pelayanan Kesehatan kepada masyarakat luas. Sebagai salah satu pioneer di bidang kesehatan dasar kecamatan Sawan, kami selalu menitik beratkan kepada kepuasan pasien dengan memberikan hasil yang optimal melalui berbagai pendekatan (holistic approach) dengan menggunakan prosedur pelayanan yang profesional dan terbaik, serta disesuaikan dengan kode etik kedokteran Indonesia.
Klinik Menyali Husada akan dilengkapi dengan peralatan dan perlengkapan yang memadai dan didukung oleh beberapa dokter dan paramedic sehingga pelayanan akan lebih maksimal.
VISI
MISI
MOTO
“Melayani Setulus Hati”
“Menjadi Klinik Pilihan Kesehatan Masyarakat Kecamatan Sawan pada khususnya dan Masyarakat kabupaten Buleleng pada umumnya”
Meningkatkan awareness Masyarakat tentang Kesehatan.
Membantu penangan dini Kesehatan Masyarakat dan Kefarmasian.
Sentra Edukasi Kesehatan dan obat obatan Masyarakat sekitarnya.
Menjaga dan meningkatkan kompetensi SDM melalui proses
pembelajaran dan pelatihan berkelanjutan.
Memberikan nilai tambah bagi para pemangku kepetingan
Bekerja dengan penuh integritas berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa.
Alur Pelayanan
Klinik Menyali Husada
Penaggung Jawab
Klinik Menyali Husada